Pengaruh Harga dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Motor Honda Scoopy pada Masyarakat di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang

Suryadi, Suryadi (2023) Pengaruh Harga dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Motor Honda Scoopy pada Masyarakat di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang. Strata1 thesis, STIE PPI.

[thumbnail of ABSTRAKSI.pdf] Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (152kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (375kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (458kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (151kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (335kB)
[thumbnail of FULL TEXT.pdf] Text
FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[thumbnail of LAMPIRAN (1).pdf] Text
LAMPIRAN (1).pdf

Download (3MB)
[thumbnail of TITLE.pdf] Text
TITLE.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang. Jumlah responden yang dijadikan sampel dalam penelitian ini adalah 100 responden dengan kriteria yang telah ditentukan. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Pada penelitian ini analisis data menggunakan bantuan SPSS versi 16. Adapun teknik pengujian data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah uji validitas, uji reabilitas, uji normalitas, analisis korelasi parsial, koefisien determinasi
(R2), uji regresi berganda, dan uji hipotesis (Uji t dan F). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Harga berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian. Dan Promosi berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian. Dari hasil uji t parsial untuk variabel Harga(X1) diperoleh t hitung = 7.631 > ttabel 1.660. Maka Ho = Ditolak dan Ha = Diterima. Jadi terdapat pengaruh Harga terhadap Keputusan Pembelian (Y) Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang. Persentase Harga terhadap Keputusan Pembelian (Y) Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang sebesar 49,2% serta hasil uji parsial untuk variabel Promosi (X2) diperoleh thitung = 7.321 > ttabel 1.660. Maka Ho = Ditolak dan Ha = Diterima. Jadi terdapat pengaruh Promosi terhadap Keputusan Pembelian (Y) Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang. Persentase Promosi terhadap Keputusan Pembelian (Y) Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang sebesar 47,2%. Untuk hasil uji F untuk variabel Harga (X1) dan Promosi (X2) diperoleh F hitung = 129.906 > F tabel 0,05 = 2.695. Maka Ho ditolak dan Ha = Diterima. Jadi terdapat pengaruh Harga dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian (Y)Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang. Persentase pengaruh Harga dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Motor Honda Scoopy Oleh Masyarakat Di Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang sebesar 72,3% sedangkan sisanya 27,3% dipengaruhi oleh faktor lain.

Item Type: Thesis (Strata1)
Uncontrolled Keywords: Harga, Promosi, Keputusan Pembelian
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Jurusan Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email informationtechnologystieppi@gmail.com
Date Deposited: 15 Feb 2024 14:02
Last Modified: 24 Feb 2024 03:26
URI: https://repository.stieppi.ac.id/id/eprint/168

Actions (login required)

View Item
View Item