PENGARUH PROFTABILITAS DAN STRUKTUR ASET TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN STRUKTUR MODAL SEBAGAI VARIABEL MODERATING (PADA PERUSAHAAN SEKTOR PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DIBURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021)

ANNISYAH, CHIKA (2023) PENGARUH PROFTABILITAS DAN STRUKTUR ASET TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN STRUKTUR MODAL SEBAGAI VARIABEL MODERATING (PADA PERUSAHAAN SEKTOR PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DIBURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021). Strata1 thesis, STIE PPI.

[thumbnail of SKRIPSI] Text (SKRIPSI)
SKRIPSI CHIKA ANNISYAH 1916220054.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Profitabilitas dan Struktur Aset terhadap Nilai Perusahaan dengan Struktur Modal sebagai Variabel Moderating pada perusahaan Sektor Poperty dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021.Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder. Populasi dalam penelitan ini pada Perusahaan Sektor Poperty dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021. Pemilihan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling dan diperoleh sampel penelitian sebanyak 15 perusahaan. Analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik meliputi uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroakedastisitas, uji autokorelasi, uji analisis linear berganda, uji MRA, uji t (uji parsial, uji F (uji simultan) dan uji koefisien determinasi (R2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas (ROE) tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan (PBV). Struktur aset (SA) berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan (PBV). Profitabilitas (ROE) dan struktur aset (SA) berpengaruh secara simultan terhadap nilai perusahaan (PBV). Struktur modal (DER) tidak mampu memoderasi hubungan antara profitabilitas (DER) terhadap nilai perusahaan (PBV). Struktur modal (DER) tidak mampu memoderasi hubungan antara struktur aset (SA) terhadap nilai perusahaan (PBV).

Item Type: Thesis (Strata1)
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas, Struktur Aset, Nilai Perusahaan, Struktur Modal
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Depositing User: Unnamed user with email informationtechnologystieppi@gmail.com
Date Deposited: 31 Jan 2024 13:34
Last Modified: 23 Feb 2024 09:05
URI: https://repository.stieppi.ac.id/id/eprint/44

Actions (login required)

View Item
View Item